Brader sekalian, hari ini sungguh
guncang dunia persilatan dengan bocornya harga Yamaha N-Max 150, yang
kabarnya bakal dibanderol 27,4 juta, ini jauh beda dengan sang pendatang
lama Honda PCX 150 yang bermain di angka 39 jutaan. Dibalik hingar
bingar tentang spy shot, harga, fitur dan spec Yamaha N-Max yang
membahana itu ternyata, ada selentingan berita cukup menggelitik dari
kubu Honda, bahwa kabarnya Honda tengah mempersiapkan Matik wah yang
kini ngaspal di Eropa yang barusaja dirilis pertengahan tahun lalu. Ya,
apalagi kalau bukan Forza. Kabar ini merebak di kalangan agen model,
karena kabarnya Honda sedang mencari model yang barangkali untuk menjadi
brand ambassador atau sebagai iklan motor tersebut.
Waa bisa ramai ni dunia persilatan,
aihihhihihihi. Pasalnya ketika misalnya benar bahwa harga Yamaha N-Max
150 adalah di kisaran 27,4 juta, atau bahkan bisa dibawah itu, maka PCX
150 jelas dalam posisi terancam, Ya betapa tidak harganya yang 39 jutaan
itu lho gan! Ya yakinlah tidak bersaing harganya gan, lalu kalau Honda
bakal melokalkan PCX 150 pasti kudu lobi-lobi dulu dengan Vietnam, lha
motor ini baru saja pindah dari Thailand ke Vietnam produksinya, mosok
kudu dipindah ke Indonesia? Nah yang lebih mungkin opsinya ya ndatengin
produk lain yang juoz dan dirakit lokal. Kan AHM sudah punya plant 4
yang khusus matik.
Ya pilihan real jelas mendatangkan
Forza, yang kini di Eropa lahir dalam banyak type, mulai 125, 300 dan
sebagainya. Misalnya di Indonesia bisa to yang 125 di naikin dikit
menjadi 150 layaknya Vario 125 yang dinaikin dikit jadi 150. Dan
lahirlah Forza 150 untuk mencounter N-max 150. Wee juozz tenan, kalau
rumor itu bener gan, namanya juga rumor.
Motor ini keren lho gan, lihat saja spec Forza 125 berikut!Travel Bisnis terdasyat 2015 /16 modal sekali hanya 50 ribu untung berlipat.. BISNIS TIKET PESAWAT & TIKET KERETA API - ISTANA TOUR AIRLINE SYSTEM
ENGINE
Type Liquid-cooled 4-stroke 4-Valve SOHC single
Displacement 124.9 cm3
Bore ´ Stroke 52.4mm & 57.9mmForza 125
Compression Ratio 11:5 : 1
Max. Power Output 14bhp @ 8,750rpm
Max. Torque 12Nm @ 8,250rpm
Oil Capacity 0.9L
BRAKES
ABS System Type ABS as option (2-channel)
Type Front 256mm disk
Type Rear 240mm disk
Satu-satunya Komunitas Saling Bantu Dengan System Binary
INSTRUMENTS & ELECTRICS
Instruments Fuel meter, Water temperature gauge, Odometer, Trip A and B, Average fuel consumption, Section fuel consumption
Headlight Transverse, LED 3-light (Hi: 2, Lo: 4)
Taillight Combined type, LED (ST: 4, TL: 4)
Nah, motor udah ABS, panel dasbor depan
sangar bingit gan, N-max mah lewat (dari sisi sangarnya, sisi lain belum
tentu), lalu Compression Ratio 11:5 : 1 dan menghasilkan Max. Power
Output 14bhp @ 8,750rpm, hehe itu baru yang 125 gan, gimana 150!
Bandigin gan punya N-Max dan Forza!
Bandingin dengan di bawah ini, auranya beda banget gan!
PCX!
Atau justru Honda punya rencana lain, malah datengin Forza yang 300 or bigger? Hanya Tuhan dan AHM yang Tahu.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar